Media Kapas Iqra

Pelepasan KKN UNIQBU Angkatan XIX 2024

Redaksi: kapasiqra.com | February 26, 2024

BURU- Universitas Iqra Buru (UNIQBU) melakukan pelepasan mahasiswa KKN sebanyak 220 yang d tempatkan di beberapa Desa yang ada di Kabupaten Buru dan Kabupaten Buru Selatan. Kegiatan ini dilasanakan di ruang Aula Yayasan Muslim Buru, dengan tema: “One village one product dalam memajukan Desa”, Sabtu/24/02/2024.

Acara pelepasan dihadiri, oleh Ketua Yayasan Muslim Buru, Rektor Universitas Iqra Buru, Dosen, mahasiswa dan beberapa tamu undangan.

Dr. M. Sehol, S.Pd., M.Si,. M.Pd., Si. Sebagai Rektor UNIQBU, dalam sambutanya menyampaikan bahwa, “Dengan di adakannya pengabdian mahasiswa terhadap masyarakat, semoga ini akan semakin membuat mahasiswa lainnya untuk bersungguh- sungguh dalam berproses dan menjalankan perkuliahan, agar kedepannya lebih banyak lagi mahasiswa yang dapat melakukan pengabdian kepada masyarakat” ungkapnya.

Lanjut, “Kami juga berharap sekembalinya mahasiswa KKN ini, dapat menjadi motivator bagi mahasiswa yang lainnya, berdasarkan modal pengalaman dan pengetahuan yang telah mereka dapatkan selama malakukan pengabdian di lokasi KKN”, tuturnya.

“Program KKN dilakukan untuk melatih dan mengembangkan keterampilan kami pada bidang pengabdian. Selama ini, kami bergelut dengan buku dan teori, maka pada pengabdian ini kami ditugaskan untuk mengaktualisasikan bacaan dan teori yang pernah kami pelajari di ruang kelas”, ungkap salah satu peserta KKN saat di wawancarai.

Dari pantauan reporter kapasiqra.com, Kegiatan KKN ini, di tempatkan pada 20 Desa dan pengiriman mahasiswa KKN di lakukan selama 2 hari berturut-turut,
(Reporter Wa Narni).*

Editor: Rusdi Gallarang

Berita Terbaru

Video Terbaru

Banner tidak ditemukan.

Berita Lainnya

Hari Kartini, Ketimpangan Gender, dan Tanggung Jawab Sosiologi

Hari Kartini, Ketimpangan Gender, dan Tanggung Jawab Sosiologi

Oleh: M. Rusdi, M. Pd. (Dosen Sosiologi, Univ. Iqra Buru) OPINI- Setiap tanggal 21 April, bangsa Indonesia kembali memperingati Hari

OPINI: Fenomena Banjil di Desa Bara, Siapa Mau Help?

OPINI: Fenomena Banjil di Desa Bara, Siapa Mau Help?

PENULIS: Abd Rasyid Rumata, S.Sos.I., M.Sos.I (Dosen Prodi KPI Univ. Iqra Buru) OPINI- Perkampungan bagai lautan, bukan sekedar genangan, justru

Ujian Proposal Skripsi Gelombang I, Program Studi KPI Univ. Iqra Buru 2024

Ujian Proposal Skripsi Gelombang I, Program Studi KPI Univ. Iqra Buru 2024

BURU- Program Studi KPI UNIQBU melaksanakan pembukaan ujian proposal Skripsi di ruang Fakultas Agama Islam, senin,26/05/2024. Kegiatan tersebut dibuka langsung

Penarikan Mahasiswa PPL FAI-FKIP UNIQBU (MTs Miftahul Khair Apresiatif)

Penarikan Mahasiswa PPL FAI-FKIP UNIQBU (MTs Miftahul Khair Apresiatif)

BURU- Praktik Pengalaman Lapangan (PPL) oleh mahasiswa Fakultas Agama Islam (FAI) dan Fakultas Keguruan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Iqra Buru

OPINI: PJ Bupati Buru Baru, Ada Harapan Baru Untuk Bupolo

OPINI: PJ Bupati Buru Baru, Ada Harapan Baru Untuk Bupolo

Penulis: Abd. Rasyid Rumata, S.Sos.I., M.Sos.I (Dosen Prodi KPI, Univ. Iqra Buru) OPINI- Tanah Bupolo Kabupaten Buru kedatangan PJ Bupati

5 KANDIDAT URAI VISI MISI DAN PROKER DI DEBAT CATOR UNIQBU

5 KANDIDAT URAI VISI MISI DAN PROKER DI DEBAT CATOR UNIQBU

Buru- Periodesasi jabatan Rektor Universitas Iqra Buru (UNIQBU) 2024-2028 di tandai dengan Debat Calon Rektor yang digelar di Gedung Auditorium

Pelepasan Pertukaran Mahasiswa Merdeka UNIQBU 2024

Pelepasan Pertukaran Mahasiswa Merdeka UNIQBU 2024

Kabar Buru- UNIQBU melepas 3 mahasiswa yang mengikuti Pertukaran Mahasiswa Merdekan (PMM) yang dilaksanakan di ruang rapat kampus UNIQBU, yang

Destinasi Wisata di Yogya Tetap Buka Saat Libur Nataru

Destinasi Wisata di Yogya Tetap Buka Saat Libur Nataru

Kepala Dinas Pariwisata Daerah Istimewa Yogyakarta, Singgih Raharjo, menyebut destinasi wisata di daerah ini tetap beroperasi saat libur Natal dan

LLDIKTI Wilayah XII Gelar Monev di Universitas Iqra Buru, Dorong Peningkatan Kualitas Pendidikan

LLDIKTI Wilayah XII Gelar Monev di Universitas Iqra Buru, Dorong Peningkatan Kualitas Pendidikan

BURU- Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi (LLDIKTI) Wilayah XII melaksanakan kegiatan Monitoring dan Evaluasi (Monev) di Universitas Iqra Buru (UNIQBU), sebagai

Mahasiswa FAI UNIQBU Gelar Ujian Proposal Skripsi, Siap Lanjutkan Penelitian Akademik

Mahasiswa FAI UNIQBU Gelar Ujian Proposal Skripsi, Siap Lanjutkan Penelitian Akademik

BURU– Fakultas Agama Islam (FAI) Universitas Iqra Buru (UNIQBU) kembali melaksanakan ujian proposal skripsi bagi mahasiswa semester akhir pada Sabtu,