Media Kapas Iqra

Pelepasan KKN UNIQBU Angkatan XIX 2024

Redaksi: kapasiqra.com | February 26, 2024

BURU- Universitas Iqra Buru (UNIQBU) melakukan pelepasan mahasiswa KKN sebanyak 220 yang d tempatkan di beberapa Desa yang ada di Kabupaten Buru dan Kabupaten Buru Selatan. Kegiatan ini dilasanakan di ruang Aula Yayasan Muslim Buru, dengan tema: “One village one product dalam memajukan Desa”, Sabtu/24/02/2024.

Acara pelepasan dihadiri, oleh Ketua Yayasan Muslim Buru, Rektor Universitas Iqra Buru, Dosen, mahasiswa dan beberapa tamu undangan.

Dr. M. Sehol, S.Pd., M.Si,. M.Pd., Si. Sebagai Rektor UNIQBU, dalam sambutanya menyampaikan bahwa, “Dengan di adakannya pengabdian mahasiswa terhadap masyarakat, semoga ini akan semakin membuat mahasiswa lainnya untuk bersungguh- sungguh dalam berproses dan menjalankan perkuliahan, agar kedepannya lebih banyak lagi mahasiswa yang dapat melakukan pengabdian kepada masyarakat” ungkapnya.

Lanjut, “Kami juga berharap sekembalinya mahasiswa KKN ini, dapat menjadi motivator bagi mahasiswa yang lainnya, berdasarkan modal pengalaman dan pengetahuan yang telah mereka dapatkan selama malakukan pengabdian di lokasi KKN”, tuturnya.

“Program KKN dilakukan untuk melatih dan mengembangkan keterampilan kami pada bidang pengabdian. Selama ini, kami bergelut dengan buku dan teori, maka pada pengabdian ini kami ditugaskan untuk mengaktualisasikan bacaan dan teori yang pernah kami pelajari di ruang kelas”, ungkap salah satu peserta KKN saat di wawancarai.

Dari pantauan reporter kapasiqra.com, Kegiatan KKN ini, di tempatkan pada 20 Desa dan pengiriman mahasiswa KKN di lakukan selama 2 hari berturut-turut,
(Reporter Wa Narni).*

Editor: Rusdi Gallarang

Berita Terbaru

Video Terbaru

Banner tidak ditemukan.

Berita Lainnya

Presiden Jokowi Disebut Cawe Cawe Demokrat, Kubu Moeldoko Sebut Denny Indrayana

Presiden Jokowi Disebut Cawe Cawe Demokrat, Kubu Moeldoko Sebut Denny Indrayana

Pakar hukum tata negara, Denny Indrayana menyindir Presiden Joko Widodo (Jokowi) ikut cawe cawe dalam mengambil alih Partai Demokrat oleh

‘Kesejahteraan Guru’ hanya Sebatas Jargon Kampanye?

‘Kesejahteraan Guru’ hanya Sebatas Jargon Kampanye?

Penulis: Ahmad Jais (Guru SMA Negeri 1 Modayag) OPINI- Setiap kali pemilihan umum (Pemilu) mendekat, baik itu pemilihan eksekutif ataupun legislatif

Keterlibatan Generasi Z Dalam Pemilu 2024

Keterlibatan Generasi Z Dalam Pemilu 2024

Oleh: M. Rusdi, S.Pd.,M.Pd. (Dosen Pendidikan Sosiologi, Universitas Iqra Buru) OPINI- Tinggal beberapa hari lagi kita akan menyaksikan proses pesta

OPINI: Fenomena Banjil di Desa Bara, Siapa Mau Help?

OPINI: Fenomena Banjil di Desa Bara, Siapa Mau Help?

PENULIS: Abd Rasyid Rumata, S.Sos.I., M.Sos.I (Dosen Prodi KPI Univ. Iqra Buru) OPINI- Perkampungan bagai lautan, bukan sekedar genangan, justru

BEM FKIP Universitas Iqra Buru, Gelar Musyawarah Besar ke-XIII

BEM FKIP Universitas Iqra Buru, Gelar Musyawarah Besar ke-XIII

BURU- Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan (FKIP), Universitas Iqra Buru Kabupaten Buru menggelar kegiatan Musyawarah Besar

OPINI: Bahasa & Kuasa

OPINI: Bahasa & Kuasa

Penulis: Soedarsono M, S.Pd., M.Pd. ( Dosen Pendidikan Bhs. Indonesia, Univ. Iqra Buru) OPINI- Bahasa adalah alat komunikasi yang mempunyai

FKUB untuk PESKIL UNIQBU 2024 yang Religius

FKUB untuk PESKIL UNIQBU 2024 yang Religius

Penulis: Abd. Rasyid Rumata, S.Sos.I., M.Sos.I. (Dosen Prodi KPI, Univ. Iqra Buru) OPINI- Final sudah nilai Pancasila dengan lima poin sakral

Ramadhan Melembutkan Jiwa Menuju Indahnya Idul Fitri

Ramadhan Melembutkan Jiwa Menuju Indahnya Idul Fitri

PENULIS: A. Rasyid Rumata, S.Sos.I., M.Sos.I. (Dosen KPI FAI Universitas Iqra Buru) OPINI- Keajaiban Ramadhan yang ditunaikan menggunakan fisik, namun

Tiga Ketua Program Studi UNIQBU, Berkunjung ke SMA Neg.5 Buru, Ada Apa?

Tiga Ketua Program Studi UNIQBU, Berkunjung ke SMA Neg.5 Buru, Ada Apa?

BURU- Menyambut penerimaan mahasiswa baru tahun akademik 2024-2025 Ganjil, Universitas Iqra Buru menurunkan tim sosialisasi penerimaan mahasiswa baru ke berbagai

OPINI; Siapa yang Layak Menjadi Rektor UNIQBU 2024-2027

OPINI; Siapa yang Layak Menjadi Rektor UNIQBU 2024-2027

Oleh: A.R.Rumata, S.Sos.I.,M.Sos.I. (Dosen Komunikasi Penyiaran Islam, Univ. Iqra Buru) OPINI- Perjalanan Perguruan Tinggi Universitas Iqra Buru (UNIQBU) telah menuai