Media Kapas Iqra

Ujian Skripsi Prodi KPI Kloter 4 Berakhir

Redaksi: kapasiqra.com | September 19, 2024

Penulis: Abd. Rasyid Rumata, S.Sos.I., M.Sos.I. (Dosen Prodi KPI, Univ. Iqra Buru)

OPINI- Fakultas agama Islam (FAI) Universitas Iqra Buru (UNIQBU) menaungi dua program studi, yaitu prodi Pendidikan Agama Islam (PAI) juga prodi Komunikasi dan Penyiaran Islam (KPI). Fakultas ini disibukkan dengan proses ujian akhir studi mahasiswa calon sarjana dalam kurun waktu dua Minggu terakhir di bulan September ini.

Hingga tanggal 19 September 2024, bertempat pada ruang rapat senat fakultas, tiga orang mahasiswa akhirnya menuntaskan proses ujian skripsi, diantaranya;
1. La Nuju
2. Sehat Tasidjawa
3. Ernawati Wamnebo
Tiga mahasiswa yang telah usai di babak sidang ujian skripsi, merupakan mahasiswa prodi KPI Kelas ekstensen/kelas eksekutif afirmatif, berstatus sebagai pegawai negeri sipil (PNS) pada kementerian agama Kabupaten Buru.

Proses ujian yang dianggap sakral dalam akhir studi untuk meraih gelar sarjana ini, terdapat penguji dan pembimbing diantaranya:
1. Hasanudin Tinggapy, S.Pd.,M.Pd.I.
2. A.R.Rumata, S.Sos.I.,M.Sos.I.
3. M.Rusdi, S.Pd.,M.Pd.
4. Abdi Wael, S.Sos.I.,M.Pd.

Semua mahasiswa akhir semester di dorong untuk menyudahi masa studi sesuai ketentuan batas waktu, apabila tidak maka akan diterpa aturan Drop Out (D.O) dengan deadline 7 tahun, sehingga mahasiswa FAI senantiasa diingatkan untuk berproses sebagaimana mestinya.

Dengan proses pencapaian studi dengan gelar sarjana strata satu (S1), diharapkan kelas ekstensen prodi KPI ini mengundang banyak minat dari para pegawai di daerah ini, baik pegawai pada kemenag maupun dinas badan pada pemerintahan Kabupaten Buru secara umum. (@mY)

Berita Terbaru

Video Terbaru

Banner tidak ditemukan.

Berita Lainnya

Debat Cator UNIQBU 2024, Pintu Masuk Penilaian Kelayakan

Debat Cator UNIQBU 2024, Pintu Masuk Penilaian Kelayakan

Oleh: A.R.Rumata, Sos.I.,M.Sos.I. (Dosen Komunikasi Penyiaran Islam, Univ. Iqra Buru) OPINI- Pencalonan Rektor Universitas Iqra Buru (UNIQBU) mulai nampak titik

FKUB untuk PESKIL UNIQBU 2024 yang Religius

FKUB untuk PESKIL UNIQBU 2024 yang Religius

Penulis: Abd. Rasyid Rumata, S.Sos.I., M.Sos.I. (Dosen Prodi KPI, Univ. Iqra Buru) OPINI- Final sudah nilai Pancasila dengan lima poin sakral

Ramadhan Melembutkan Jiwa Menuju Indahnya Idul Fitri

Ramadhan Melembutkan Jiwa Menuju Indahnya Idul Fitri

PENULIS: A. Rasyid Rumata, S.Sos.I., M.Sos.I. (Dosen KPI FAI Universitas Iqra Buru) OPINI- Keajaiban Ramadhan yang ditunaikan menggunakan fisik, namun

OPINI: Dompet PILKADA 2024 “Ongkos Calon Bupati & Wabup”

OPINI: Dompet PILKADA 2024 “Ongkos Calon Bupati & Wabup”

Penulis: Abd. Rasyid Rumata, S.Sos.I., M.Sos.I. (Dosen Prodi KPI Univ. Iqra Buru) OPINI- Pemilihan umum (pemilu) dari masa ke masa

Memotret Kemerdekaan, Sebuah Ironi Nasional

Memotret Kemerdekaan, Sebuah Ironi Nasional

Penulis: Muh. Mukaddar, S.Ag., MA. Pd. (Dosen FAI Univ. Iqra Buru) OPINI- Sudah tidak asing lagi bagi masyarakat Indonesia dalam memeriahkan kemerdekaan

Ruang Digital, Ruang Dakwah: Mahasiswa KPI Uji Gagasan Lewat Proposal Skripsi Bertema Media Sosial

Ruang Digital, Ruang Dakwah: Mahasiswa KPI Uji Gagasan Lewat Proposal Skripsi Bertema Media Sosial

BURU- Program Studi Komunikasi dan Penyiaran Islam (KPI), UNIQBU menggelar ujian proposal skripsi pada Rabu, 14 Mei 2025 bertempat di

Nilai Kuliah Mahasiswa Raib (Fenomena Di UNIQBU)

Nilai Kuliah Mahasiswa Raib (Fenomena Di UNIQBU)

Penulis: Abd. Rasyid Rumata, S.Sos.I., M.Sos.I. (Dosen Fai Uniqbu) OPINI- Menghabiskan waktu mulai dari waktu pagi hingga siang, bahkan juga

Hari Kartini, Ketimpangan Gender, dan Tanggung Jawab Sosiologi

Hari Kartini, Ketimpangan Gender, dan Tanggung Jawab Sosiologi

Oleh: M. Rusdi, M. Pd. (Dosen Sosiologi, Univ. Iqra Buru) OPINI- Setiap tanggal 21 April, bangsa Indonesia kembali memperingati Hari

OPINI: Guru Versi Merdeka Belajar

OPINI: Guru Versi Merdeka Belajar

Oleh: Rusdi, M.Pd. (Dosen Ilmu Pendidikan Sosiologi Univ. Iqra Buru) OPINI- Hari Guru Nasional selalu diperingati tiap tanggal 25 November.

SKK SIAP GELAR SENI DEMOKRASI, Siapa Yang Bakal Jadi Ketum?

SKK SIAP GELAR SENI DEMOKRASI, Siapa Yang Bakal Jadi Ketum?

Buru- Salah satu organisasi terkemuka di Universitas Iqra Buru (UNIQBU) yang didirikan pada 12 Februari 2005, yaitu Sanggar Kibar Kreasi