Media Kapas Iqra

Pembukaan Ujian Proposal Mahasiswa Prodi PAI UNIQBU 2024

Redaksi: kapasiqra.com | May 18, 2024

BURU- Program Studi PAI FAI Univ. Iqra Buru, sedang melangsungkan kegiatan pembukaan ujian proposal penelitian di ruang rapat Univ. Iqra Buru, Sabtu (18/05/2024).

Proses ujian proposal penelitian, adalah tahap awal yang akan dilalui oleh mahasiswa untuk lanjut ke tahap penelitian dan ujian skripsi, sebagai pra syarat untuk Mengikuti kegiatan wisuda.

Hasanudin Tinggapy, M.Pd.I. sebagai Dekan FAI dalam sambutannya menyampaikan bahwa “Prodi PAI memiliki visi yg Unggul humanis dan regilius, sehingga untuk mencapai visi itu. Maka langka yg dilakukan dalam misi Fakultas, yaitu terwujudnya FAI yang unggul di Maluku hingga tingkat regional di wilayah Indonesia Timur” harapnya.

Ia lanjut menyampaikan “rencana aksi yg dilakukan yaitu menginternalisasi atau memahami visi Prodi PAI yg unggul, harmonis, dan religius. Dengan capaian prioritas mahasiswa FAI, unggul pada karakter dakwah dan tarbiyah. Dengan ukuran cerdas, amanah, sidik dan fathonah pada bidang pembelajaran, serta trampil di bidang pedagogik/pengajar, dengan berfokus pada pendekatan pribadi yg humanistik”, ungkapnya.

“Semoga mahasiswa yang akan mengikuti ujian hari ini, mampu menjadi insan akademis yang paripurna pada totalitas pendidikan, penelitian dan pengabdian masyarakat”, harapnya.

Kegiatan pembukaan ujian proposal, dihadiri juga oleh Ivana Goa, M.Pd.I. (Kaprodi PAI), M.Rusdi, M.Pd. (Kaprodi KPI), La Musni, M. Pd.I. dan La Husni Buton, M.M. sebagai Dosen FAI.

Proses ujian proposal ini akan berlangsun selama 2 hari, di ruang FAI Univ. Iqra Buru yang akan diikuti oleh 20 mahasiswa peserta ujian.(*)

Editor: Rusdi Gallarang

Berita Terbaru

Video Terbaru

Banner tidak ditemukan.

Berita Lainnya

Pembukaan Kegiatan Rekrutmen Anggota Baru Lembaga Dakwah Uniqbu: Saatnya Bergabung & Berdakwah

Pembukaan Kegiatan Rekrutmen Anggota Baru Lembaga Dakwah Uniqbu: Saatnya Bergabung & Berdakwah

PENDIDIKAN- Lembaga Dakwah Kampus (LDK) Univ. Iqra Buru resmi membuka kegiatan rekrutmen anggota baru. Acara pembukaan yang diselenggarakan di ruang rapat

Tausiah Sri Mulyono Sekjen PKN : Kalau anda bersahabat, hindari lima orang jenis ini.

Tausiah Sri Mulyono Sekjen PKN : Kalau anda bersahabat, hindari lima orang jenis ini.

Gelaran buka Puasa bersama Partai Kebangkitan Nusantara berlangsung di Kantor Pimpinan Nasional Jumat (31/03/2023) dan acara ini dilengkapi Tausiah yang

OPINI: Cuaca Ekstrim di Bulan Maret 2024

OPINI: Cuaca Ekstrim di Bulan Maret 2024

Penulis: Samsidar Sapsuha (Mahasiswa Prodi KPI Univ. Iqra Buru) OPINI- Di wilayah kepulauan pulau Buru dalam bulan ini sedang di

Mahasiswa HIPMMAST Cabang Iqra Buru Gelar Bakti Sosial di Pasar Inpres Namlea

Mahasiswa HIPMMAST Cabang Iqra Buru Gelar Bakti Sosial di Pasar Inpres Namlea

BURU- Himpunan Pelajar Mahasiswa Maluku Sulawesi Tenggara (HIPMMAST) Cabang Iqra Buru menggelar kegiatan bakti sosial di Pasar Inpres Namlea, Kabupaten

FAI UNIQBU Selalu Bersahabat

FAI UNIQBU Selalu Bersahabat

BURU- Kekompakan Fakultas Agama Islam (FAI) Universitas Iqra Buru (UNIQBU) yang selalu terbingkai dengan persahabatan dalam menampilkan kualitas, menjadikan FAI

Wansar Yang Terlupakan “Potret Penindasan Jelata”

Wansar Yang Terlupakan “Potret Penindasan Jelata”

Penulis: Abd. Rasyid Rumata, S.Sos.I., M.Sos.I. (Dosen Prodi KPI, Univ. Iqra Buru? OPINI- Indonesia telah ada ratusan tahun, dan merdeka

Tak Beradap, Dilarang Berhijab, Indonesia Makin Brutal

Tak Beradap, Dilarang Berhijab, Indonesia Makin Brutal

Penulis: Abd. Rasyid Rumata, S.Sos.I., M.Sos.I. (Dosen Prodi KPI, Univ. Iqra Buru) OPINI- Menuju peringatan kemerdekaan negara kesatuan republik Indonesia (NKRI)

Workshop Poltekpel Surabaya, Menghadirkan Dosen Uniqbu Dalam Kuliah Ahli Penyusunan Proposal Hibah Penelitian

Workshop Poltekpel Surabaya, Menghadirkan Dosen Uniqbu Dalam Kuliah Ahli Penyusunan Proposal Hibah Penelitian

Kabar Buru- Pusat Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat  (PPPM) Poltekpel Surabaya menggelar kegiatan workshop penyusunan proposal penelitian dan pengabdian kepada

5 KANDIDAT URAI VISI MISI DAN PROKER DI DEBAT CATOR UNIQBU

5 KANDIDAT URAI VISI MISI DAN PROKER DI DEBAT CATOR UNIQBU

Buru- Periodesasi jabatan Rektor Universitas Iqra Buru (UNIQBU) 2024-2028 di tandai dengan Debat Calon Rektor yang digelar di Gedung Auditorium

Dekan FAI UNIQBU Menuju Tanah Suci di Tahun 2025

Dekan FAI UNIQBU Menuju Tanah Suci di Tahun 2025

Penulis: Abd. Rasyid Rumata, S.Sos.I., M.Sos.I. (Dosen Prodi KPI Univ. Iqra Buru) OPINI- Barakallahu Fiiq, spesial untuk Bapak Hasanudin Tinggapi,